Pelatihan Pengembangan SDM dari SEJD Timor Leste dan Pelatihan SIMPEG dari BKD Provinsi Kep. Bangka Belitung

May 28, 2012 Pelatihan

Sebanyak 12 (dua belas) pegawai Kementrian Pemuda dan Olahraga (SEJD) Timor Leste mengikuti Pelatihan Manajemen Pergudangan, Pelatihan Manajemen Proyek dan Training Needs Assessment (TNA) di Yogya Executive School “YES” Yogyakarta, pada tanggal 28 Mei s.d. 8 Juni 2012. Pelatihan dibuka secara resmi oleh Direktur Yogya Executive School, Wahyu Setiaji, SE dengan dihadiri oleh seluruh peserta. Pelatihan Manajemen Pergudangan, Pelatihan Manajemen Proyek dan Training Needs Assessment (TNA) dari SEJD Timor Leste ini merupakan Pelatihan Pengembangan SDM tahap ke dua di tahun 2012, dari tiga tahap yang telah disepakati bersama antara SEJD dengan Yogya Executive School.

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Sambutan Direktur YES Pada Pembukaan Pelatihan TI & SDM

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Peserta Pelatihan dari Kementrian Pemuda & Olahraga Timor Leste

Selain dari SEJD Timor Leste, pelatihan pada periode 28 Mei – 8 Juni 2012 ini juga diikuti dari BKD Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, yang menugaskan 6 orang stafnya untuk mengikuti pelatihan yang berorientasi pada pembuatan dan pengelolaan SIMPEG online, yang terdiri dari : Pelatihan Web Programming (Pelatihan Pemrograman SIMPEG Berbasis Web), Pelatihan Linux Server (Pelatihan Administrator Jaringan dan Server SIMPEG), serta Pelatihan Web Design. “Kami mengikuti Pelatihan SIMPEG di YES ini bertujuan agar dapat mengelola dan mengembangkan SIMPEG dengan lebih baik, dan atas rekomendasi dari BKD Kota Tarakan” disampaikan Bp. Wawan Setiawan S.Si dalam acara pembukaan.

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Peserta pelatihan dari BKD Prov. Bangka Belitung

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Sambutan ketua rombongan peserta pelatihan dari BKD Prov. Kep. Bangka Belitung pada acara pembukaan pelatihan di YES

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Peserta pelatihan sedang mengisi formulir pendaftaran

pembukaan pelatihan SDM & TI Yogya Executive School

Acara pembukaan pelatihan Pengembangan TI dan SDM

Berikut ini adalah daftar nama peserta dan program pelatihan pada periode 28 Mei – 8 Juni 2012 :

NO

NAMA PESERTA

PROGRAM PELATIHAN

INSTANSI

1

Mariano da Silva Pereira

Manajemen Proyek

SEJD Timor Leste

2

Nelson Smith Lay

Manajemen Proyek

SEJD Timor Leste

3

Abel de Jesus Andrade

Manajemen Proyek

SEJD Timor Leste

4

Agapito da Conceisao Freitas

Manajemen Proyek

SEJD Timor Leste

5

Maria Luisa Monteiro

Manajemen Proyek

SEJD Timor Leste

6

Ago Sousa da Costa

Manajemen Pergudangan

SEJD Timor Leste

7

Vasco Ribeiro

Manajemen Pergudangan

SEJD Timor Leste

8

Juvinal Filomeno Ximenes

Manajemen Pergudangan

SEJD Timor Leste

9

Rafael C Exposto

Manajemen Pergudangan

SEJD Timor Leste

10

Cesaltina Ferreira da Silva Cainacho

Training Needs Assessment

SEJD Timor Leste

11

Margarida Fernander Alves

Training Needs Assessment

SEJD Timor Leste

12

Anabela Fatima da Cruz

Training Needs Assessment

SEJD Timor Leste

13

Wawan Setiawan, S.Si

Web Programming

BKD Prov. Kep. Babel.

14

Bimo Kuncoro

Web Programming

BKD Prov. Kep. Babel.

15

Anton Hery, S. Kom

Web Design

BKD Prov. Kep. Babel.

16

Oyon Rio Ricardo, S.E

Web Design

BKD Prov. Kep. Babel.

17

Yunus Nurdiansyah, S. Kom

Linux Server

BKD Prov. Kep. Babel.

18

Jimmy Arief Saud Parsaoran, ST-IF

Linux Server

BKD Prov. Kep. Babel.

Tags : , , , , , , , , ,

Hubungi Kami

Silahkan hubungi kami melalui :


Telepon (0274) 737 1118
Faximile (0274) 737 1118
Email info@yesjogja.com,
info_yesjogja@yahoo.co.id,
yesjogja.info@gmail.com
Datang langsung ke kantor kami :
Jl. Gondang Raya No. 20 A Condongcatur Sleman Yogyakarta 55283

Peta Kantor Kami